Analisis Perkembangan Sosial Anak

Authors

  • Zemi Kaffa Pendidikan Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Neviyarni Neviyarni Pendidikan Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia
  • Irdamurni Irdamurni Pendidikan Dasar, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1260

Keywords:

Perkembangan, Sosial, Anak

Abstract

Artikel ini dimaksudkan untuk menganalisis perkembangan social anak. Perkembangan social anak merupakan tingkat jalinan interaksi anak dengan orang lain, mulai dari orang tua, saudara, teman bermain, hingga masyarakat secara luas. Penelitian ini menggunakanstudi literatur yang mengkaji beberapa jurnal yang berkaitan dengan perkembangan social anak.Hasil pengkajian tersebut dijadikan sebagai referensi untuk mengetahui perkembangan social anak.Hasil dari penelitian ini adalah factor – factor yang memepengaruhi perkembangan social anak, dan perkembangan social anak sekolah dasar.

References

Beaty, J. J. (1994).Observing Development of the Young Child. Engglewood Cliffs, New Jersey: Prentice Hall, Inc.

Izza, Hillia. (2020). Meningkatkan Perkembangan Sosial Anak Usia Dini melalui Metode Proyek. Volume 4 Issue 2 (2020) Pages 951-961 Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini ISSN: 2549-8959 (Online) 2356-1327 (Print)

Jasmi, K. A., Hong, F. C. Shamsuddin, S. D. (2012). Perkembangan Sosial Anak dan Hubungannya dengan Rakan Sebaya in Prosiding Seminar Pertama Sains,Teknologi, dan Manusia at Marbawy Hall, Faculty of Islamic Civilization, Universiti Teknologi Malaysia on 22 September 2012, pp. 77-95. ISBN 978-967-0194-24-0 .

Latifa.Umi. (2017). Aspek Perkembangan pada Anak Sekolah Dasar: Masalah dan Perkembangannya, Academica - Vol. 1 No. 2, Juli - Desember 2017.

Maola , Putri Sofiatul. (2021). Pengaruh Gadget Terhadap Perkembangan Sosial Anak Sekolah Dasar. Journal of education physcologi and conseling vol 3 no 1

Maryani, E. (2011). Pengembangan Program Pembelajaran IPS untuk Peningkatan Keterampilan Sosial. Bandung: Alfabeta

Mayar.Farida. (2013). Perkembangan Sosial Anak Usia Dini Sebagai Bibit Untuk Masa Depan Bangsa. Jurnal Al-Ta’lim, Jilid 1, Nomor 6 November 2013, hlm. 459-464

Nurmalitasari, Femmi. (2015). Perkembangan Sosial Emosi Pada Anak Usia Prasekolah. Buletin Psikologi Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada Volume 23, No. 2, Desember 2015: 103–111 Issn: 0854-7108

Saleh, Yopa Taufik. (2017). Model Permainan Tradisional “Boy-Boyan” Untuk Meningkatkan Perkembangan Sosial Anak Sd. ELSE (Elementary School Education Journal): Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar Volume 1 Nomor 2b Desember 2017 P-ISSN: 2581-1800 E-ISSN: 2597-4122

Santrock, J.W. (2007). Perkembangan Anak. (ed.11, 2). Jakarta: Erlangga.

Sakina, Mifta Wahyurafa. (2020). Peningkatan Perkembangan Sosial Dan Emosional Melalui Pemberian Terapi Bermain Pada Usia Prasekolah. Jurnal Ilmu Pendidikan, Psikologi, Bimbingan & KonselingVOL: 5, NO: 1 Juni 2020

Tusyana, Eka. (2019). Analisis Perkembangan Sosial-Emosional Tercapai Siswa Usia Dasar. Jurnal Inventa Vol III. No 1 Maret 2019

Wulandari, Retno. (2016). Perbedaan Perkembangan Sosial Anak Usia 3-6 Tahun Dengan Pendidikan Usia Dini Dan Tanpa Pendidikan Usia Dini Di Kecamatan Peterongan Jombang. Jurnal Biomedika, Volume 8 Nomor 1, Februari 2016

Yusuf, Syamsu. 2012. Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Downloads

Published

26-06-2021

How to Cite

Kaffa, Z., Neviyarni, N., & Irdamurni, I. (2021). Analisis Perkembangan Sosial Anak . Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 2612–2616. https://doi.org/10.31004/jptam.v5i2.1260

Issue

Section

Articles of Research

Citation Check

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.